Bangka SelatanHeadline
Cuaca Panas Terik, Damkar Basel Berikan Sejumlah Himbauan

“Seperti misalnya untuk tidak lupa mematikan kompor, cek kebocoran tabung gas atau mengambil langkah-langkah yang bisa mengantisipasi kebakaran,” ujarnya kepada Mediaqu, Jumat (20/9/24).
Lebih lanjut, Ardiansyah juga mengajak masyarakat untuk pandai memanfaatkan air bersih di musim kemarau yang sempat minim akhir-akhir ini, tidak membuang punting rokok sembarang, jauhkan benda-benda yang termudah terbakar pada anak-anak.
“Lalu hindari membakar di area hutan dan lahan, cabut stopkontak setelah digunakan dan hindari steker menumpuk, serta jangan mencemari air bersih (kolong) dan bijak menggunakan air,” paparnya. (Suf)